Wagub Banten A Dimyati Natakusumah Tutup Forum Konsultasi Publik Rencana Awal RPJMD Provinsi Banten Tahun 2025 - 2029
Wakil Gubernur Banten, A Dimyati Natakusumah mengatakan, Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) adalah sebuah rencana penting untuk Provinsi Banten. Menjadi panduan dalam mengelola sumber daya yang ada. Hal itu diungkap Dimyati saat menutup Forum Konsultasi Publik Rancangan A....